1. Paradise birdwing (Ornithoptera Paradisea)Kupu kupu langka dan indah ini hidup di Irian Jaya. Keindahannya
membuatnya diburu oleh kolektor, 1 ekor kupu kupu ini bisa dihargai 4
juta rupiah. Seperti kebanyakan kupu-kupu, Paradise birdwing jantan
memiliki warna yang jauh lebih indah dari betinanya yang hanya berwarna
coklat. Panjang kupu kupu ini dari sayap ke sayap adalah 14 – 19 cm.
2. Tarsius kerdil (Tarsius Pumilus)
Tarsius adalah monyet terkecil di dunia, ditemukan di Taman Nasional Lore Lindu, Sulawesi Tengah, oleh Sharon Gursky-Doyen dari antropologi Texas A&M University, AS. Sebelumnya tarsius kerdil ini terlihat 80 tahun sebelumnya, dan baru terlihat 4 kali. Sayangnya monyet langka ini meninggal saat tak sengaja tertangkap dalam jerat tikus yang dipasang.
3. Sunfish (Mola Mola)Ikan mola mola atau ikan
matahari adalah ikan bertulang terberat di dunia, dengan berat dewasa
sekitar 2 Ton dan panjang mencapai 3 m. Bentuknya yang bulat seperti
matahari membuatnya dijuluki sunfish atau ikan matahari. Penyelam di
bali sering kali mendapat kesempatan untuk melihat ikan ini. Ikan mola
mola ini dikonsumsi oleh orang Jepang dan Taiwan.
4. Orchid Mantis(Hymenopus Coronatus)
5. Proboscis Monkey (Nasalis Larvatus)